Dansatgas Paparkan Kegiatan Fisik Jamban Keluarga Miskin ke Tim Masev TNI AD

oleh -22 Dilihat
oleh

TAPSEL,- Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang bertujuan untuk membantu program pemerintah dalam pembangunan di segala aspek baik meliputi kegiatan fisik dan nonfisik.

 

Dengan demikian, tentunya kerjasama yang baik antara semuan unsur baik pemerintah, Kepolisian, TNI dan juga warga sangat dibutuhkan dalam mewujudkan tercapainya pembangunan .

 

Dansatgas TMMD ke 111 Kodim 0212/TS   menyampaikan paparan tentang pelaksanaan TMMD Kodim Tapsel, kepada Tim Masev Mayjen TNI Eka Wiharsa di Kotis TMMD Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kab Tapsel, Letkol Inf Rooy Chandra Sihombing, S.I.P ,  Jum’at (2/7/2021) memaparkan Dansatgas  paparkan kegiatan  fisik  jamban keluarga miskin  ke Tim Masev TNI AD

 

Waktu yang masih tersisa 2 mingguan, program jamban untuk keluarga miskin di Kel. Batu Rosak telah mencapai 70 %. (cah).