Semangat tak Padam, Giat Bantu Petani Panen Sawit

oleh -63 Dilihat
oleh

TAPSEL,- Tak pandang bulu, baik kaum Adam dan Hawa bersatu padu bekerjasama mewujudkan kemajuan desanya agar tidak ketinggalan dengan desa-desa yang lain. Merekapun berharap semua pekerjaan TMMD akan rampung sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.

 

Dalam hidup bermasyarakat tentunya bermacam-macam keberagaman karena sifat dan kebutuhan antara manusia satu dengan yang lainnya pasti berbeda-beda, sehingga perlu diselaraskan karena untuk mencapai satu tujuan.

 

Satgas TMMD ke 111 Kodim 0212/TS,  membantu panen  Kelapa Sawit,  Bapak Saiful Anwar, di  Dusun Tangga Batu,  Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kab.Tapsel.

 

Prada Faisal Caniago, Senin (12/7/2021), menjelaskan bahwa jangan sampai semangat Satgas  dan warga padam.

 

Tetap bersemangat akan optimis untuk  memanen sawit dari pohonnya.  Lepaskan tandas sawi dari pohonnya yang tinggi. (cah)